Penyanyi : Pengertian Bridge/Tremolo Gitar Elektrik dan Jenisnya
Judul lagu : Pengertian Bridge/Tremolo Gitar Elektrik dan Jenisnya
Pengertian Bridge/Tremolo Gitar Elektrik dan Jenisnya
TUTORIAL GITAR LENGKAP - Pengertian Bridge/Tremolo Gitar Elektrik dan Jenisnya. Kebanyakan orang mempelajari gitar hanya langsung ke prakteknya saja, tanpa mementingkan teori dan pemahaman tentang gitar itu sendiri. Tentu saja ini bukanlah suatu hal yang bisa dibenarkan, karena untuk mempelajari gitar sampai mendalam anda harus mempelajari semua aspek pada gitar tersebut, termasuk istilah-istilah dan bagian-bagian pada gitar.
Baik gitar elektrik maupun gitar akustik, pasti terdapat bagian yang dihubungkan untuk menghubungkan senar yang disebut Bridge. Bridge ini berfungsi sebagai tempat menempelnya senar pada body gitar. Pada gitar elektrik, terdapat juga tremolo. Bagi anda yang belum terlalu mengetahui semua istilah diatas, disini caragitar.com akan mempelajari pengertian Bridge dan Tremolo pada Gitar Elektrik.
Bridge/Tremolo ini adalah bagian gitar yang sering luput dari perhatian. Sebenarnya bagian inilah yang paling banyak mengalami evolusi atau inovasi dari jaman dulu. Fungsinya adalah untuk menghasilkan nada dengan merubah tegangan senar. Tipe permainan gitar Anda nantinya akan dibatasi oleh tipe bridge dan tremolo yang anda pilih.
Bridge/Tremolo pada dasarnya memiliki banyak tipe, tetapi ada 3 jenis yang paling mendasar dan banyak digunakan pada gitar-gitar ternama, yaitu :
1. Tune-o-Matic Bridge (Fixed Bridge)
Tipe jenis ini paling banyak digunakan oleh gitar-gitar elektrik keluaran dari Gibson. Tipe seperti ini biasanya digunakan untuk menyeting tinggi renda senar.
Kelebihan dari bridge tipe ini adalah tuning senar yang tidak cepat berubah serta kemudahan dalam penggantian senar gitar.
2. Vintage Tremolo
Tremolo adalah jenis tremolo yang menggunakan pegas pada bagian dalamnya.Pada bagian depan tremolo ini biasanya terdapat Whammy Bar. Tetapi anda hanya bisa menggerakan Whammy Bar kebawah saja, yang biasanya digunakan untuk teknik vibrato.
3. Tremolo Up-Down
Tipe tremolo ini biasanya digunakan oleh gitaris Virtuoso seperti eddie Van Halen, Joe Satriani, dll. Tremolo ini bisa digunakan untuk membuat efek-efek suara seperti Dive Bomb, Artificial harmonics dan Elephant Sound.
Pada bagian depan tremolo ini juga terdapat Whammy Bar yang bisa digerakan keatas dan kebawah. Tetapi untuk pemasangan senar gitar biasanya memerlukan ketelitian dan waktu yang cukup lama. Untuk menyetemnya pun memebutuhkan keahlian khusus.
Artikel terkait :
- Arti scale length pada gitar dan jenisnya
- Macam jenis body gitar elektrik
- Cara bermain teknik legato untuk pemula
Baik gitar elektrik maupun gitar akustik, pasti terdapat bagian yang dihubungkan untuk menghubungkan senar yang disebut Bridge. Bridge ini berfungsi sebagai tempat menempelnya senar pada body gitar. Pada gitar elektrik, terdapat juga tremolo. Bagi anda yang belum terlalu mengetahui semua istilah diatas, disini caragitar.com akan mempelajari pengertian Bridge dan Tremolo pada Gitar Elektrik.
Bridge/Tremolo ini adalah bagian gitar yang sering luput dari perhatian. Sebenarnya bagian inilah yang paling banyak mengalami evolusi atau inovasi dari jaman dulu. Fungsinya adalah untuk menghasilkan nada dengan merubah tegangan senar. Tipe permainan gitar Anda nantinya akan dibatasi oleh tipe bridge dan tremolo yang anda pilih.
Bridge/Tremolo pada dasarnya memiliki banyak tipe, tetapi ada 3 jenis yang paling mendasar dan banyak digunakan pada gitar-gitar ternama, yaitu :
Jenis Bridge/Tremolo pada Gitar Elektrik
1. Tune-o-Matic Bridge (Fixed Bridge)
Tipe jenis ini paling banyak digunakan oleh gitar-gitar elektrik keluaran dari Gibson. Tipe seperti ini biasanya digunakan untuk menyeting tinggi renda senar.
Kelebihan dari bridge tipe ini adalah tuning senar yang tidak cepat berubah serta kemudahan dalam penggantian senar gitar.
2. Vintage Tremolo
Tremolo adalah jenis tremolo yang menggunakan pegas pada bagian dalamnya.Pada bagian depan tremolo ini biasanya terdapat Whammy Bar. Tetapi anda hanya bisa menggerakan Whammy Bar kebawah saja, yang biasanya digunakan untuk teknik vibrato.
Image by : fibenare-guitars.com |
3. Tremolo Up-Down
Tipe tremolo ini biasanya digunakan oleh gitaris Virtuoso seperti eddie Van Halen, Joe Satriani, dll. Tremolo ini bisa digunakan untuk membuat efek-efek suara seperti Dive Bomb, Artificial harmonics dan Elephant Sound.
Pada bagian depan tremolo ini juga terdapat Whammy Bar yang bisa digerakan keatas dan kebawah. Tetapi untuk pemasangan senar gitar biasanya memerlukan ketelitian dan waktu yang cukup lama. Untuk menyetemnya pun memebutuhkan keahlian khusus.
Artikel terkait :
- Arti scale length pada gitar dan jenisnya
- Macam jenis body gitar elektrik
- Cara bermain teknik legato untuk pemula
Demikianlah Artikel Pengertian Bridge/Tremolo Gitar Elektrik dan Jenisnya
Sekian Kunci gitar Pengertian Bridge/Tremolo Gitar Elektrik dan Jenisnya, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan Chord gitar lagu kali ini.
0 Response to "Pengertian Bridge/Tremolo Gitar Elektrik dan Jenisnya"
Post a Comment